Isu Pendidikan di Wilayah Perbatasan NKRI Sangat Penting, Begini Argumen Rahtika Diana

Avatar photo

- Pewarta

Sabtu, 26 November 2022 - 13:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Founder Beyond Education Indonesia dan Beyond Borders Indonesia (BEI) Dr Rahtika Diana. (Dok BEI)

Founder Beyond Education Indonesia dan Beyond Borders Indonesia (BEI) Dr Rahtika Diana. (Dok BEI)

INFOEKSPRES.COM – Founder Beyond Education Indonesia dan Beyond Borders Indonesia Dr Rahtika Diana mengemukakan pentingnya mengangkat isu Pendidikan di wilayah perbatasan NKRI.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 087815557788.

Itu mengingat wilayah tersebut strategis sebagai beranda terdepan negara dan bagian dari sistem pertahanan nasional.

Peningkatan sumber daya manusia di daerah tersebut dapat dilakukan melalui pendidikan dan tentunya dengan konsep inti kurikulum merdeka belajar.

Seharusnya kesenjangan pendidikan di berbagai daerah termasuk perbatasan NKRI dapat teratasi.

“Untuk itu perlu kita amati seberapa siap para guru di daerah untuk mengimplementasikan kurikulum merdeka belajar dan apa saja yang menjadi kendalanya,” kata Rahtika.

Dia menyampaikan hal itu saat diskusi tentang implementasi merdeka belajar di daerah, khususnya di wilayah perbatasan NKRI, Sabtu 26 November 2022.

Kegiatan ini sekaligus memperingati Hari Guru Nasional 2022. Diskusi dengan tema “Merdeka Belajar, Merdeka Mengajar di Perbatasan NKRI”.

Berita selanjutnya, klik di sini: Rahtika Diana Ungkap Alasan Pentingnya Angkat Isu Pendidikan di Wilayah Perbatasan NKRI

Artikel dikutip dari media online nasional Arahnews.com – portal berita dan informasi seputar Indonesia. Terima kasih. ***

Berita Terkait

Ngarai Sianok Berpotensi Roboh Jika Diguncang Gempa Kuat, Dindingnya Bukan Batuan yang Kuat
Tertimpa Longsor di Perbatasan Jalur Pegunungan Ponorogo – Trenggalek, 2 Mobil Hancur
Kapolres Kotawaringin Timur AKBP Sarpani Diadukan ke Propam Mabes Polri
Hakim Tolak Praperadilan Pengusaha Semarang, Tersangka Korupsi Bank Pembangunan Daerah
Soal Berita Penculikan dan Penganiayaan Pengusaha AH, Ini Keterangan Resmi Kejati Jateng
Ada Pihak yang Sengaja Ganggu Sidang Praperadilan dengan Munculkan Isu Mafia Tanah
Kapal Mutiara Terbakar di Selat Bali, Bakamla Lakukan Upaya Pemadaman
Wujudkan Generasi Milenial Kreatif, Beyond Education Indonesia Kerja Sama Pemkab Morowali Utara
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Selasa, 30 April 2024 - 15:35 WIB

Mencapai Sebesar Rp43,2 Triliun, Realisasi Investasi Hilirisasi di Sektor Mineral pada Kuartal I 2024

Minggu, 21 April 2024 - 07:08 WIB

Menkeu Sri Mulyani Bahas Sektor Transportasi Indonesia Saat Bertemu CEO Millennium Challenge Corporation

Sabtu, 20 April 2024 - 09:53 WIB

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati Sambut Baik Inisiatif IFC untuk Perluas Operasinya di Indonesia

Kamis, 18 April 2024 - 09:08 WIB

Begini Tanggapan Bos Apple Saat Presiden Jokowi Minta Bangun Pabrik Manufaktur Apple di Indonesia

Senin, 8 April 2024 - 13:50 WIB

Sebanyak 807.510 Kendaraan Disebut PT Jasa Marga Tbk Sudah Tinggalkan Wilayah Jabotabek Sejak H – 7

Selasa, 2 April 2024 - 00:05 WIB

CSA Index: Sentimen Pelaku Pasar Terhadap Kinerja Emiten dan Sektor Utama di Pasar Modal

Minggu, 17 Maret 2024 - 02:14 WIB

Sinergi Efektif: LSP PM dan BNSP Jamin Standar Profesional

Selasa, 5 Maret 2024 - 14:48 WIB

Bapanas dan Bulog Siap Salurkan Beras SPHP dan CPB untuk Masyarakat, Jelang Ramadhan dan Idul Fitri 2024

Berita Terbaru