Sahabat Ganjar Galang Bakti Sosial, Bantu Warga Depok yang Diterpa Bencana Puting Beliung

Avatar photo

- Pewarta

Kamis, 16 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sahabat Ganjar beri bantuan untuk warga Kampung Sidamukti, Sukamaju, Cilodong, Depok. (Dok. Sahabat Ganjar)

Sahabat Ganjar beri bantuan untuk warga Kampung Sidamukti, Sukamaju, Cilodong, Depok. (Dok. Sahabat Ganjar)

INFO EKSPRES – Relawan Ganjar yang rutin membantu ke sesama ini terjun langsung untuk memberikan bantuan kepada masyarakat di Cilodong, Depok pada Kamis, 16 Juni 2022.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 087815557788.

Hal ini terkait dengan bencana angin puting beliung menghantam Kota Depok pada Senin, 13 Juni 2022 guna membantu dan meringankan beban masyarakat,

Kegiatan tersebut, dipimpin langsung oleh Ketua DPC Depok yakni Ferry Suhadirman, kegiatan tersebut berlangsung pada pukul 10.00 WIB.

Ferry menyebutkan, duka korban puting beliung merupakan duka bersama yang harus dibantu. Karena hal tersebut, Relawan Ganjar yang tersebar di 34 Provinsi ini memberikan bantuan sembako.

“Terdapat 10 kepala keluarga yang kita berikan bantuan sembako. Harapannya, semoga bantuan ini bisa memenuhi kebutuhan pokok korban untuk beberapa hari kedepan,” ucap Ferry.

Lokasi yang menjadi tempat Sahabat Ganjar memberikan bantuan adalah Kampung Sidamukti, RT 06, RT 02, RT 03 yang berada di Kelurahan Sukamaju, Cilodong, Depok.

Ferry beserta relawan lainnya mendoakan, agar keluarga diberikan kesabaran dan bisa beraktifitas normal kembali seperti sediakala.

“Mari kita doakan kepada korban terdampak, supaya ada berkah dibalik bencana yang sudah dialami,” tutup Ferry.***

Berita Terkait

Prabowo Subianto Ajak Lagi Koruptor Bertobat, Bantah akan Maafkan Koruptor yang Rugikan Negara
Kasus Pengamat Militer Connie Rahakundini Bakrie Jalan Terus, Bareskrim Sudah Periksa Rosan Roeslani
Peningkatan Kualitas Tenaga Kerja: FGD KADIN dan BNSP Hasilkan Rekomendasi
Workshop LSP Microfinance: Transformasi SDM untuk Sukses Usaha Mikro
PAN Belum Tentukan Sikap Politik Terkait Calon Presiden yang akan Diusung dan Didukung
Dugaan Peredaran Narkoba, Polda Metro Limpahkan Kembali Berkas Teddy Minahasa ke Kejaksaan
LPSK Siap Kawal Bharada E Sebagai Justice Collaborator, Saat Lakukan Rekonstruksi Peristiwa
Dorong Jalur Diplomasi, Pemerintah Indonesia Minta Rusia dan Ukraina Hentikan Perang

Berita Terkait

Senin, 30 Desember 2024 - 15:55 WIB

Prabowo Subianto Ajak Lagi Koruptor Bertobat, Bantah akan Maafkan Koruptor yang Rugikan Negara

Jumat, 8 Maret 2024 - 19:13 WIB

Kasus Pengamat Militer Connie Rahakundini Bakrie Jalan Terus, Bareskrim Sudah Periksa Rosan Roeslani

Kamis, 7 Maret 2024 - 22:23 WIB

Peningkatan Kualitas Tenaga Kerja: FGD KADIN dan BNSP Hasilkan Rekomendasi

Rabu, 28 Februari 2024 - 11:37 WIB

Workshop LSP Microfinance: Transformasi SDM untuk Sukses Usaha Mikro

Kamis, 4 Mei 2023 - 14:15 WIB

PAN Belum Tentukan Sikap Politik Terkait Calon Presiden yang akan Diusung dan Didukung

Berita Terbaru